Month: March 2014
-
Kampoeng Air – Wisata Anyar di Boyolali
BOYOLALI. Nama yang jarang muncul di televisi meskipun memiliki bandara international yakni Bandara Adi Soemarmo, kerap tak di akui di wilayah Boyolali. Padahal jelas tertanda Adi Soemarmo berada di wilayah Boyolali, meskipun di paling ujung berbatasan dengan kota lain. Meski kerap lokasi bandara ini dibuat wisata dadakan, karena pesona nya yang cantik kini telah hadir […]